Kangkung - Pak Kades Mantap,Masyarakat Kendal Bisa Bikin Dokumen Kependudukan Lewat Desa

Pak Kades Mantap,Masyarakat Kendal Bisa Bikin Dokumen Kependudukan Lewat Desa

     Dinas kependudukan dan catatan sipil( Dukcapil) gandeng kades se kec kangkung adakan penandatanganan perjanjian kerjasama implementasi 

pak kades mantap menuju kecamatan gisa.Sosialisasi dan penyelenggaraan urusan administrasi maupun dokumen kependudukan atau peningkatan pelayanan pencatatan sipil kepada masyarakat.Masih banyak masyarakat kendal yang belum tahu tentang peningkatan percepatan pelayanan administrasi kependudukan atau pembuatan kepemilikan dokumen dan pemutakhiran data kependudukan yang sudah di sediakan oleh dukcapil kendal. Maka dari itu kita sosialisasikan hal ini kepada masyarakat" Percepatan permudahan  pelayanan dokumen kependudukan  PAK KADES MANTAP adalah suatu terobosan inovasi-inovasi dari dukcapil yang perlu kita acungi jempol,

  "Selain Melalui apliksi pak dalman,Dukcapil kendal kerjasama dengan pemdes se kec kangkung yang di tandatangani kemaren di aula 

kec kangkung, kerjasama itu nantinya masyarakat bisa membikin dokumen kependudukan melalui desa setempat,jadi tidak perlu ke Dukcapil, sosialisai saat ini oleh Dukcapil bukan hanya untuk menginformasikan peningkatan percepatan pelayanan dari dukcapil saja, namun juga untuk meningkatkan kesadaran Masyarakat terkait kepemilikan dokumen dan pemutakhiran data kependudukan.

 

# tetep patuhi protokol kesehatan#

# corona masih mengintai#

  ( sorotan kasipem)


Dipost : 04 Februari 2022 | Dilihat : 1211

Share :